RANGKUMAN GOR JAYABAYA 27 OKT 2022

 


1. Pelajar-pelajar Indonesia, pada 28 Oktober 1928 melakukan Sumpah Pemuda menuju kemerdekaan, maka kita doakan orang-orang yang berjasa bagi negeri karena kita hanya pemakan jasa 

2. Presiden Sukarno utusan seseorang pada Mbah Hasyim sehubungan kondisi setelah kemerdekaan dimana Belanda membonceng tentara Sekutu ingin kembali menjajah Indonesia 

3. Maka diputuskan oleh Mbah Hasyim  kewajiban resolusi jihad, wajib mempertahankan negara yang berada pada radius 94 km dari musuh dengan dawuhnya hubbul wathon minal iman, cinta tanah air sebagian dari iman berupa nasionalis religius yang diakui oleh Presiden Jokowi sebagai Hari Santri


4. Kita berkewajiban menjaga kesepakatan nasional bahwa negara kita berbentuk Negata Kesatuan Republik Indonesia dengan ideologi Pancasila, UUD 1945 dan Bhinneka Tunggal Ika 

5. Kita juga  berkewajiban membangun negara yg dituntut menguasai saint dan teknologi karena musuh kita sekarang tidak kelihatan

6. Dikhawatirkan dengan  kemajuan saint dan teknologi dapat menggeser keyakinan 

7. Yang terpenting sekarang adalah nyaman hubungan dengan Allah,  tidak mudah terpengaruh pada hal-hal yang sifatnya sepele 

8. Perkara yang baik hanya 2 : 

✔️ iman yang kuat

✔️ bermanfaat bagi sesama 


9. Inti mengaji malam ini : 

✔️ Nasionalis religius

✔️ Menjaga kesepakatan nasional

✔️ Belajar dan menguasai saint dan teknologi

10. Orang kalau sudah memegang hp kadang lupa segalanya, maka harus selalu ingat mati itu menurut adat kebiasaan

11. Kita akan pulang, bukan penghuni asli bumi, menuju Allah maka kita harus isti'dat, menyiapkan bekal yang bermanfaat contohnya sedekah jariyah untuk pembelian  tanah untuk NU



Previous article
Next article

0 Response to "RANGKUMAN GOR JAYABAYA 27 OKT 2022"

Posting Komentar

Kode Iklan Atas Artikel

Kode Iklan Tengah Artikel 1

Kode Iklan Tengah Artikel 2

Kode Iklan Bawah Artikel

Ngaji Bareng Gus Lik !!!